Malam Ini, Gempa Susulan 3,3 M Guncang Wilayah Cianjur
EX-POSE, Cianjur – Gempa berkekuatan 3,3 Magnitudo (M) kembali mengguncang wilayah Cianjur pada Sabtu (26/11/2022) pukul 19.44 WIB.
Titik pusat gempa terjadi di darat 8 KM Barat Laut Cianjur dengan kedalaman 10 KM.
BMKG mengimbau masyarakat agar tetap berhati-hati terhadap gempa susulan yang mungkin terjadi.
Namun gempa susulan berkekuatan 3,3 M di Cianjur tersebut tidak berpotensi tsunami.
Penulis : Refer
Editor : Rieqhe
Berita Lain : Warga Perum TNI Puspa Raya Bojong Baru Bogor Peduli Gempa Cianjur
Malam Ini / EX-POSE